X Grid Blogger Template memiliki speed loading halaman yang bagus. Untuk desktop score 90 sedangkan Yslow (gt metrix) memiliki score 80+ Bagi kalian yang berminat untuk menggunakan template ini bisa mendownloadnya melalui link yang sudah saya sediakan.
Di atas adalah sedikit fitur yang ada pada X-Grid Responsive Blogger Template. Fitur lengkapnya bisa kalian rasakan saat menggunakan template ini.
Fitur X Grid Blogger Template
- Responsive
- Mobile Friendly
- Seo Friendly
- Ads Ready
- Keren
- dan lain-lain
Cara Mengganti Template Blogger
- Login ke blogger
- Buka Dasbor Blogger > Pilih blog yang ingin diubah templatenya
- Klik Tab Template
- Klik tombol Backup / Restore di sebelah kanan atas
- Klik tombol Unduh Template (Untuk menyimpan template sebelumnya)
- Klik tombol Browse dan cari template blogger yang ingin digunakan
- Klik tombol Upload dan Selesai
Di atas adalah sedikit fitur yang ada pada X-Grid Responsive Blogger Template. Fitur lengkapnya bisa kalian rasakan saat menggunakan template ini.